PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN PERGURUAN TINGGI DI KOPERTIS WILAYAH IV JAWA BARAT DAN BANTEN
No Thumbnail Available
Date
2014
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Universitas Widyatama
Abstract
Perkembangan teknologi dalam penyampaian informasi peta semakin berkembang
pesat. Penanganan masalah peta beralih dari analog ke digital. Kemudian dengan
memanfaatkan teknologi komputer tersebut dibuatlah suatu sistem informasi
untuk menyajikan suatu peta. Sistem tersebut adalah sistem informasi geografis
atau geographic information system (GIS). Sistem ini dapat membantu
pengolahan data dari bermacam sumber yang memiliki skala dan struktur yang
berbeda.
Pembangunan Sistem informasi Geografis berbasis web ini menggunakan bahasa
pemrograman PHP sebagai interfaces sistem. Pengelolaan basis data
menggunakan MySQL, dan tools khusus untuk pengelolaan pemetaan .
Sistem informasi Geografis berbasis web ini dapat diharapkan dapat menyajikan
informasi universitas – universitas yang ada di wilayah IV Jawa Barat.
Description
Keywords
Geographic Information systems (GIS), PHP, MySQL, Sistem Informasi Geografis (GIS)