PENGARUH PERIKLANAN DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP NIAT BELI JASA SEWA GEDUNG GRAHA SOFIA SUBANG
Loading...
Date
2019
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Program Studi Magister Manajemen, Universitas Widyatama
Abstract
Tinjauan dari penelitian ini adalah untuk memeriksa dan menganalisa, pengaruh
periklanan dan promosi penjualan terhadap niat beli yang diambil dari responden.
Analisis ini menggunakan variabel independen yaitu periklanan dan promosi
penjualan. Variabel dependen penelitian ini adalah niat beli.
Populasi dalam penelitian ini adalah calon konsumen Gedung Graha Sofia. Sampel
dalam penelitian ini terdiri dari 100 responden, diambil dengan non-probability
sampling. Pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner yang disebarkan
langsung ke responden. Metode statistik yang menggunakan analisis regresi linier
berganda, dengan pengujian model regresi (uji F) dan pengujian hipotesis (uji t).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara statistik yang
signifikan antara periklanan dan promosi penjualan secara parsial terhadap niat beli
calon konsumen di Gedung Graha Sofia.
Description
Keywords
periklanan, promosi penjualan, niat beli, advertising, sales promotion, purchase intentions