PERMINTAAN PENGIRIMAN TENAGA KERJA DI YAYASAN MULIA MEISOU INDONESIA ムリアメイソーインドネシア財団法人に労働需要の仕送り

dc.contributor.authorAsshifa, Shabira Magfira
dc.date.accessioned2023-01-09T06:50:41Z
dc.date.available2023-01-09T06:50:41Z
dc.date.issued2022
dc.description.abstractLaporan tugas akhir ini memiliki tujuan untuk mengetahui bidang dan tempat tujuan paling banyak pengiriman tenaga kerja oleh Yayasan Mulia Meisou Indonesia. Besar kecilnya angka tenaga kerja dipengaruhi banyak faktor, seperti kenaikan jumlah lansia yang berbanding terbalik dengan jatuhnya angka kelahiran di Jepang (shousika). Hal tersebut berseberangan dengan masalah Indonesia, berupa adanya angkatan kerja yang belum mendapat pekerjaan. Dalam upaya untuk saling mengatasi masalah satu sama lain, Indonesia dan Jepang melakukan kerja sama bilateral bernama IJEPA dengan ketenagakerjaan sebagai salah satu bidangnya. Menggunakan metode deskriptif kuantitatif, laporan ini mendeskripsikan serta menekankan suatu hubungan untuk menjelaskan statistik. Dari data yang didapatkan, disebutkan bahwa prefektur Aichi menempati posisi pertama dengan jumlah pekerja hampir separuh dari total data yang ada. Jumlah pekerja berdasarkan jenis kelamin memiliki perbedaan yang sangat tipis, namun bidang dengan masing-masing jumlah mayoritasnya tetap tidak sama.en_US
dc.identifier.urihttp://repository.widyatama.ac.id/xmlui/handle/123456789/15513
dc.publisherProgram Studi D3 Bahasa Jepang, Universitas Widyatamaen_US
dc.subjectPekerjaen_US
dc.subjectpermintaanen_US
dc.subjectpengirimanen_US
dc.subjectLaborsen_US
dc.subjectrequesten_US
dc.subjectshipmenten_US
dc.titlePERMINTAAN PENGIRIMAN TENAGA KERJA DI YAYASAN MULIA MEISOU INDONESIA ムリアメイソーインドネシア財団法人に労働需要の仕送りen_US
dc.typeThesisen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 5 of 13
Loading...
Thumbnail Image
Name:
1. COVER.pdf
Size:
211.95 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf
Size:
936.49 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
3. SURAT PERNYATAAN.pdf
Size:
668.09 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
4. ABSTRAK.pdf
Size:
280.63 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
5. KATA PENGANTAR.pdf
Size:
268.94 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: