ANALISIS PERILAKU HERDING SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19 PADA INDUSTRI PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI PASAR MODAL INDONESIA PERIODE 2015-2022

dc.contributor.authorSari, Puspita
dc.date.accessioned2024-05-27T01:07:05Z
dc.date.available2024-05-27T01:07:05Z
dc.date.issued2023
dc.description.abstractFenomena perilaku herding di pasar saham menjadi pembahasan menarik semenjak terjadinya berbagai krisis yang melanda dunia dan menyebabkan harga saham berfluktuasi secara tidak wajar sehingga meningkatkan ketidakstabilan pasar. Industri pertambangan merupakan salah satu industri yang diminati oleh investor karena menawarkan potensi keuntungan yang menarik dilihat dari harga saham yang ada, sehingga hal ini mendorong investor terutama investor jangka pendek untuk membeli saham dalam jumlah besar guna mendapatkan keuntungan yang instan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perilaku herding dan keterkaitannya dengan harga minyak sebagai faktor pendorong pada perusahaan dalam industri pertambangan yang tercatat di pasar modal Indonesia periode 2015-2022, pada kondisi sebelum COVID- 19 dan saat kondisi COVID-19. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan sampel sebanyak 35 perusahaan industri pertambangan yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Agar mencapai tujuan penelitian metode yang digunakan adalah Cross Sectional Absolute Deviation (CSAD). Hasil penelitian menunjukkan pada kondisi full period tahun 2015-2022, sebelum periode COVID-19 dan saat periode COVID-19 tidak terdapat indikasi perilaku herding, sedangkan harga minyak (oil price) terindikasi menjadi faktor pendorong terjadinya perilaku herding pada industri pertambangan periode 2015-2022.
dc.identifier.urihttps://repository.widyatama.ac.id/handle/123456789/107947
dc.language.isoother
dc.publisherProgram Studi S1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widyatama
dc.relation.ispartofseries0219104049
dc.titleANALISIS PERILAKU HERDING SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19 PADA INDUSTRI PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI PASAR MODAL INDONESIA PERIODE 2015-2022
dc.typeThesis
Files
Original bundle
Now showing 1 - 5 of 14
Loading...
Thumbnail Image
Name:
1. COVER.pdf
Size:
1.13 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf
Size:
854.49 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
3. SURAT PERNYATAAN.pdf
Size:
288.67 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
4. ABSTRAK.pdf
Size:
303.23 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
5. KATA PENGANTAR.pdf
Size:
413.38 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: