Not Accredited National Journal (have ISSN)
Permanent URI for this collection
Browse
Browsing Not Accredited National Journal (have ISSN) by Title
Now showing 1 - 20 of 328
Results Per Page
Sort Options
- Item2CASE TOOLS DALAM LINGKUNGAN OPERASI OPEN SOURCE (Ekplorasi Fasilitas dan Fitur pada Together dan Poseidon)(JURNAL INFORMATIKA (Jurnal Ilmu Pengetahuan Teknologi dan Kemahasiswaan), ITENAS, 2010-01) Rosmala, Dewi; FalahahCASE (Computer Aided Software Engineering) adalah sejenis software yang dapat digunakan sebagai alat bantu otomatisasi aktivitas manual siklus pengembangan perangkat lunak. Saat ini penggunaan CASE untuk sebuah proyek pengembangan perangkat lunak sangat diperlukan karena berbagai kemudahan disediakan CASE sehingga proses perancangan dan pembangunan software menjadi lebih efisien dan memudahkan penelusuran (traceability) serta memungkinkan proses reverse engineering (mencari bentuk desain dari kode yang sudah jadi). tingkatan integrasi yang disediakan oleh berbagai software CASE tersebut berbeda-beda dan penggunaannya dapat disesuaikan dengan tingkat kebutuhan dan daya adaptasi lingkungan yang menggunakan CASE itu sendiri. Berbagai merk CASE yang saat ini beredar dipasaran umumnya menggunakan standar pemodelan sistem berbasis object dengan notasi UML dan menyediakan fasilitas yang meliputi perancanganobyek, antarmuka, produksi template kode secara otomatis dan dokumentasi.
- ItemACTIVITY BASED COST SYSTEM : System Akuntansi Biaya Alternative Sebagai Respon Terhadap Perubahan Lingkungan Bisnis(FOKUS : Jurnal Akuntansi dan Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bandung, 1999) Nuryaman-
- ItemACTIVITY RESOURCE USAGE MODEL(FOKUS : Jurnal Akuntansi dan Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bandung, 2003-05) Christiana, VeronicaPembebanan biaya secara akurat kepada obyek biaya adalah merupakan hal yang sangat penting, karena akan digunakan sebagai dasara pengambilan keputusan. Keakuratan disini bukan dievaluasi berdasarkan pada biaya yang sesungguhnya mendasari, tetapi lebih merupakan konsep yang relatif dan berhubungan dengan kelogisan dan logika metode pembebanan yang digunakan. Tujuannya adalah untuk mengukur dan membebankan seakurat mungkin biaya sumber daya yang dikonsumsi oleh obyek biaya. beberapa metode pembebanan biaya jelas lebih akurat dibandingkan dengan metode pembebanan lainnya. Model ini digunakan untuk menjelaskan bagaimana sumber daya dikonsumsi oleh aktivitas dan aktivitas dikonsumsi oleh obeyek biaya atau untuk menghasilkan keluaran aktivitas (activity output). Selain hal tersebut activity resource usage model dapat digunakan untuk menentukan perilaku biaya, dan pemahaman perilaku biaya merupakan dasar yang akan digunakan untuk menentukan relevansi didalam pengambilan keputusan pemilihan berbagai alternatif
- ItemAKUNTANSI MANAJEMEN DALAM PERSAINGAN GLOBAL(FOKUS : Jurnal Akuntansi dan Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bandung, 2003-08) Octavia, Evi
- ItemAKUNTANSI SUMBER DAYA MANUSIA DAN KENDALA DALAM PENERAPANNYA(2006-08) IslahuzzamanAkuntansi bertujuan memberikan informasi akuntansi yang relevan 5a9! pengambilan keputusan. Pemakai laporan keuangan memerlukan informasi mengenai suatu aset penting tetapi justru sering diabaikan, yailu human assef. Lapoian keuangan human resources seharusnya dapat diwujudkan dalam angka. Teiapi disinilah masalahnya, membuat laporan keuangan untuk ,ntangible assefs ini bukan pekerjaan mudah. Akuntansi konvensional memperlakukan pengeluaranpengeluaran untuk human resources sebagai expense, meskipun menurut sifatnya pengeluaran-pengeluaran Semacam itu sejatinya merupakan pembentukan modal manusia (human capitaf). Oleh kerana itu seharusnya dikapitalisasi. Perlakukan akuntansi yang berhubungan dengan cost atau value dari human resources ini berkembang sebagai akuntansi sumber daya manusia atau human resource accounting (HRA).
- ItemAKUNTANSI UNTUK PAJAK PENGHASILAN(Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi Vol 7 No. 1, Universitas Widyatama, 2005) Sari, DianaAkuntansi Pajak Penghasilan secara komprehensif telah diatur dalam PSAK 46. Meskipun sudah disahkan sejak tahun 1997, namun implementasi dari PSAK No 46 masih sering menciptakan kendala tersendiri bagi para akuntan. Banyak dari kita yang sudah lupa atau bahkan belum mengerti bahwa pajak berdasarkan 'hidupnya' pada akuntansi alias pembukuan. Dalam praktik keseharian memenuhi kewajiban menjalankan hak perpajakan kita sering lupa mengaitkan perpajakan dengan logika akuntansi, yang teringat acapkali adalah pasal dan ayat dari berbagai peraturan perpajakan.
- ItemANALISA EFEKTIVITAS PELATIHAN "MORNING BRIEFING" TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK "X", TBK., CABANG BANDUNG(Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi, Universitas Widyatama, 2008-08) Sukandi, Pipin; Sumdahinata, Yelli Eka
- ItemANALISA PENGARUH PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KOTA TANGERANG SELATAN(Jurnal Akuntansi Bisnis & Ekonomi, Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama, Vol.4, No.2, 2018-09) Mulyana, AsepThis research method using descriptive and verification method. Descriptive method aims to test a fairly clear picture of the object under study and draw conclusions based on research conducted. While research method verfikatif aims to estimate (estimate) and hypothesis testing (testing hypothesis). In testing the hypothesis author using the t test for the hypothesis of partial and simultaneous F test for the hypothesis. While statistical tools such as regression, correlation, and a determination made through SPSS for Windows 20.0, by first doing a classic assumption test including normality test, autocorrelation, multicollinearity, and heteroscedasticity.
- ItemANALISIS BUDAYA PERUSAHAAN PT. BANK "X" (Studi Kasus di PT. Bank "X" Kantor Pusat Bandung)(Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi, Universitas Widyatama, 2011-02) Santoso, Anton BudiCorporate culture can be explained as a set of basic assumptions, values, and norms that are believed its truth and owned collectively in a company or organization. Corporate culfure personate giudance of behaviour in overcoming problems that happened in company, goodness in course of adaptation with external environment and also internal integration. PT Bank "X as one of the local development bank which changed its legal form regional company (PD) become limited company (PT) in the year 1999 has statement of company culture sounding "Mitra Usaha Menuju Sejahtera" Futhermore, statement of the company culture is formulated again into cultural pillars of company as fundamental reference how behaviour all overall employees of Bank "X" in conducting management of its business. As for intention of this research are knowing cultural values what expanding in PT. Bank " X in face of emulation in banking area and knowing how far that corporate culture have been applied by all its officer until can be known and measured the strength of company culture. In this research, the writer used survey method and the kind of the research is descriptive analysis. The data was collected by interview, spreading of guestionaries, documentation study, and bibliography study. The collected data was analysed and the result was translated by using table of frequency distribution This research has the amount of samples counted 70 from 235 amount of all officers at each division exist in PT. Bank "X". But from the amount of the samples only 50 samples which expressed are valid. Based on the result of this research, then can be obtained conclusim that basically company culture expanding in this company has strength which strong relative where all laboring officers have known and comprehended better ascription or assumptions, norms, and cultural values of PT. Bank "X" which elaborated into behavioral items of culture company of PT. Bank "X.
- ItemANALISIS FAKTOR-FAKTOR MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA FAKULTAS BISNIS DAN MANAJEMEN UNIVERSITAS WIDYATAMA BANDUNG(JURNAL BISNIS, MANAJEMEN & EKONOMI, Vol.9 No.3, Fakultas Bisnis & Manajemen Universitas Widyatama, 2008-02) Riantani, Suskim; Wiludjeng, Sri
- ItemANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP RETURN SAHAM (Studi pada Kelompok Perusahaan Manufaktur Pertanian yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)(Jurnal Akuntansi Bisnis & Ekonomi, Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama, Vol.3, No.1, 2017-03) Brata, Ignatius Oki Dewa; Wijaya, John Henry; Putra, Ivan Gumilar SambasThe company's ability to generate profits in its operations is the main focus in the assessment of the achievements of companies, because of the profit of the company will be known to the company's ability to fulfill obligations to its investors and is also an important element in the creation of enterprise value which indicates prospects in the future. This study will examine the importance of fundamental analysis so that investors and analysts try to develop the information contained in the financial statements. The information in the financial statements of a company is believed to provide an overview of the current condition of the company as well as to predicting the condition of the company in the future. Because of the financial statements of the company will lead investors reacted to the decline or increase in stock prices. The data used in this research is secondary data from agricultural companies listed on the Indonesian Stock Exchange (BEI). The sampling method used is "purposive sampling". Profitability effect on Beta. The reason is the higher profitability, will minimize the risk of the company. Leverage effect on Beta. The reason is the higher leverage that is owned by the company is concluded under the company is improving Operational Prudoksiksi companies that will lead to increasing the capacity of production of goods produced by the company, so as to improve the profitability of the company.
- ItemANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG LISTING DI BURSA EFEK INDONESIA(LPPM STIE STEMBI BANDUNG BUSINESS SCHOOL, 2015-02) Bayunitri, Bunga Indah; Malik, Taufik AkbarTujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis secara desktriptif dasar penentuan struktur modal, struktur aktiva, tingkat penjualan, tingkat profitabilitas, risiko bisnis, kebijakan dividen, dan struktur modai; mengetahui pengaruh secara serempak faktor struktur aktiva, tingkat penjualan, tingkat ptofitabilitas, risiko bisnis, kebijakan dividen terhadap struktur modal; mengetahui pengaruh secara parsial faktor struktur aktiva, tingkat penjualan, tingkat profitabilitas, risiko bisnis, kebijakan dividen, dan struktllr modal. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Unit analisisnya adalah perusahaan manufaktur yang listing di BE1 pada tahun 2011. Seluruh populasi dijadikan sampel penelitian. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan teknik analisa deskriptif kualitatif dan kuantitatif, serta teknik analisa asosiatif menggunakan model statistik regresi berganda, dengan uji hipotesis menggunakan uji sbtistik F, dan uji statistik t, pada tingkat kesalahan 5%. Hasil uji statistik F menunjukkan struktur aktiva, tingkat penjualan, tingkat profitabilitas, risiko bisnis, dan kebijakan dividen secara serempak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap struktur modal sebesar 94%. Selanjutxya berdasarkan uji statistik t, pengaruh kelima faktor tersebut terhadap struktur modal menunjukkan struktur aktiva berpengaruh positif dan signifikan, tingkat penjualan berpengaruh negatif signifikan, tingkat profitabilitas berpengaruh negatif signifikan, risiko bisnis berpengaruh negatif signifikan, dan kebijakan dividen berpengaruh positif tetapi tidak signifikan.
- ItemANALISIS FENOMENA UNDISBURSED LOAN(Jurnal Bisnis, Manajemen dan Ekonomi, Fakultas Bisnis dan Manajemen, Universitas Widyatama, Volume 14 Nomor 1, 2015-05) Puspitasari, Devy NlawarnieFenomena kenaikan undisbwsed loan pada periode pasca krisis, baik m m jurnlah maupun proporsinya terhadap plafon kredit yang disediakan bank, telah menjadi topik yang menarik dalam berbagd diskusi. Pe- undisbursed loan disinyalir merupakan akibat k m g optimalnya kine jape&- sebagai lembaga intennediasi. Sisi mana yang menjadi penyebab kenaikan undisbursed loan tms dipertanyakan Sisi penawamn dalam ha1 ini pe&ankan menilai disebabkan oleh debitur tidak memanfaatkin plafon Icredit yang telah disediakan oleh sektor perbankan Sebaliknya dari sisi permintaan (debitii) inenhi perbankan yang tidak menurunkan suku bunga M t secara signifikan dan meringankan persyamian penarikan M t . J i b polemik ini terns berlanjut sisi penawaran maupun permintaan alan mengzlami kerugian Bank akan rugi karena tidak mampu pengoptimalkan portofolio penempatan asetnya, sementara sekior riil atau debitur rugi karena tidak dapat membiayai kegiatan usalmya Dxi sisi pengeradalian moneter, fenomena undisbursed loan juga dikl~watirkand apat mengganggu efekfivitas tmnsmisi kebijakan moneter. Dengan menggunakan analisis multikorelasi dan regresi dapat diketahui dari sisi penawaran, suku bunga deposito, sp~asdu ku bunga kredit dengan SBI, NPL (Non-Perfow Loan), EPB (Indeb Harga Perdagangan Besar) mempunyai hubungan terhacbp penawam Icredit. Sedangkan dari sisi permintaan, GDP, spread suku bunga kredit dengan suku bunga deposito, infiasi dm nilai tukar mempunyai hubungan terhadap permintaan kredit.
- ItemANALISIS HUBUNGAN KONSUMSI ENERGI DENGAN PERTUMBUHAN EKONOMI DI INDONESIA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN TRANSPORTASI PERIODE 2000 - 2014(Program studi Administrasi Bisnis Fakultas Komunikasi dan Bisnis Universitas Telkom, 2016-04) Aprliana, Tria; Tarmidi, DidiPenelitian ini bertujuan untuk meneliti hubungan konsumsi energi dan pertumbuhan ekonomi di Indonesia pada sektor industri dan transportasi periode 2000 sampai dengan 2014. Berdasarkan uji Granger Causality dan Ordinary Least Squares (OLS), hasilnya menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara pertumbuhan ekonomi dengan konsumsi energi pada sektor industri dan sektor tran~portasi.H asil penelitian juga menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi berpengaruh signifikan terhadap konsumsi energi pada sektor industri dan pertumbuhan ekonomi juga berpengaruh signifikan terhadap konsumsi energi pada sektor transportasi. Penemuan ini memberikan implikasi kebijakan yang penting pembuat keputusan, agar supaya mengkaji ulang kebijakan, khususnya kebijakan dalam menentukan harga BBM dan TDL agar tujuan pembangunan yaitu untuk mensejahterakan rakyat tercapai.
- ItemANALISIS IDIOM BAHASA JEPANG YANG TERBENTUK DARI KATA "NEKO" (Fokus pada Bagian Tubuh)(Kagami Jurnal Pendidikan dan Bahasa Jepang, Vol.8, No.1, 2017-05) Ariestafuri, NurzaIJapanese Idiom Analysis: The Use of Word "Neko" (Focus on Body Parts)l In this paper. the author analyzes the meaning of Japanese idiom (kanyouku) which is formed from the word 'neko' but only focused or1 body parts, This research is motivated by the previous findings which states that Japanese has many idioms containing the word 'neko '(cat) at most compared to the language of any country. The purpose of this study is to determine the forination and meaning of idiorn in order to avoid errors of use by Japanese language learners. The method itstld to analyze the idiom is descriptive qu;tliletive by describing lesical and idiomatic meanings. The concli~sion of' this rcsearcli is the Japanese idiom that uscs the car body part mostly present in the form of a ~nctaphor that adapts thc similarity of the animal's characteristic itself.
- ItemANALISIS KEBANGKRUTAN PT. BANK CENTRA ASIA (PERSERO) DAN PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) TBK PERIODE 2011 - 2013(Jurnal Akuntansi, Bisnis, Ekonomi Volume 1, Nomor 2, Universitas Widyatama, 2015-09) Utami, Eristy Minda; Susanti, Neneng
- ItemANALISIS KEBANGKRUTAN PT. BANK CENTRA ASIA PERSERO) TBK DAN PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) TBK PERIODE 2011-2013(Jurnal Akuntansi Bisnis & Ekonomi (JABE), Fakultas Ekonomi, Universitas Widyatama,Vol. 1 No. 2, 2015-09) Utami, Eristy Minda; susanti, NenengPerbankan adalah sebuah bisnis jasa yang memberikan tingkat kepercayaan kepada pelanggannya, yaitu nasabah bank. Dengan bertambah pesatnya bisnis perbankan membuat semakin ketat persaingan antar bank dalam memperebutkan nasabah serta mempertahankan pangsa pasar yang ada. Dengan melihat bagaimana kondisi keuangan perusahaan, dapat dilakukan analisis tingkat kesehatan keuangan perusahaan. Apakah perusahaan berada dalam kesulitan keuangan (financial distress condition) tingkat kesehatan perusahaan juga dapat dinilai dari kemampuan perusahaan untuk memenuhi kewajiban-kewajiban jangka pendek, struktur modal perusahaan, keefektifan penggunaan aktivanya, seberapa besar hasil usaha atau pendapatan yang telah dicapai, beban Analisis tersebut bermanfaat untuk memprediksi seberapa besar resiko kebangkrutan yang mungkin akan dialami oleh perusahaan. Analisis kebangkrutan yang akan digunakan adalah Model Analisis Altman Z Score. Analisis kebangkrutan ini sering digunakan oleh banyak peneliti karena caranya yang terhitung mudah serta keakuratan yang dihasilkan sebesar 95% dalam memprediksi kebangkrutan suatu perusahaan. Sebagai penilaian dan pertimbangan atas kondisi perusahaan, analisis kebangkrutan perlu dilakukan. Maka dipilihlah Bank BCA sebagai bank utama dan Bank BNI sebagai pembanding karena kedua perusahaan itu berada di 5 besar bank terbaik Dalam penelitian ini teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah random sampling. Sedangkan jenis penelitiannya adalah deskriptif kuantitatif. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan pada BNI dan BCA, kedua perusahaan tersebut sedang mengalami k dan apabila tidak diperbaiki akan mengalami kebangkrutan. Penyebab utama kedua perusahaan mengalami kesulitan keuangan dikarenakan perusahaan tidak bisa mengelola asset dengan baik sehingga tidak bisa memaksimalkan pendapatannya.
- ItemANALISIS KEEFEKTIFAN PEMBAYARAN PENJUALAN SECARA ONLINE PAYMENT POINT BERBASIS PENGOLAHAN DATA ELEKTRONIK (Studi Kasus di Perusahaan Airplane System)(Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi, Edisi Khusus No.1, Fakultas Bisnis & Manajemen Universitas Widyatama, 2009-09) Arwaty, Dini; HadiansyahPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pembayaran penjualan secara online payment point berbasis pengolahan data elektronik telah dilaksanakan dengan efektif.Penelitian ini dilaksanakan pada Airplane Systm.Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif analitis dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara pengamatan langsung terhadap sumber data yang akan dianalisis dengan cara melakukan observasi, dan wawancara. Dari data yang diperoleh, kemudian dilakukan pengujian hipotesis dan dianalis dengan cara membandingkan antara hasil observasi dengan indikator variabel. Dengan observasi tersebut terlihat bahwa Airplane Systm telah melaksanakan unsur-unsur dari pengolahan data elektronik, melaksanakan fungsi-fungsi dalam proses online, dan telah tercapainya manfaat proses online. Berdasarkan hasil pengujian antara pelaksanaan dengan perencanaan tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa pembayaran penjualan secara online payment point berbasis pengolahan data elektronik telah efektif.
- ItemANALISIS KEPUTUSAN KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN BERDASARKAN TINGKATAN STRUKTUR KEPEMILIKAN(Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi, Universitas Widyatama, Volume 9 Nomor 4, 2008-05) Hendrawan, RikoManajemen perusahaan melalui peran Chief Financial OfJer mempunyai tujuan untuk meningkatkan nilai pemahaan. Hal ini dicapai melalui implementasi keputusan keuangan yang terdiri dari financing decision, investment decision dan dividend policy. Penelitian ini menjelmkan pengaruh keputusan keuangan tersebut terhadap nilai perusahaan pada berbagai tingkatan struktur kepemilih. Struktur kepemilikan dalam penelitian ini dibagi menjadi dua tingkatan, yaitu dominan (irebih besar dari 25%) dan moderat (5%-25%). Penelitian ini mengambil objek pemahaan indurtri manufaktur, dimana industri ini merupakan emiten yang paling dominan yang tercatat di PT. Bursa Efek Jakarta,. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah metode ex post facto, sedangkan metode analisis yang digunakan adalah metode Regresi Linier Berganda Dari h i 1 penelitian diketahui bahwa pada tinghtan kepemilikan dorninan, keputman keuangan berpengaruh signijikan terhadq nilai perusahaan. Sedangkan pada tingkatan kepemilikan moderat, keputusan keuangan tidak berpengaruh terhadap nilai perusaham. Berdasarkan t e m m ini disarankan bahwa emiten sebaiknya melepas kepemilikan saham lebih dari 25% agar pasar merespon positif sehingga nilai perusahaan meningkat.
- ItemANALISIS KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH KOTA BANDUNG TAHUN 2008-2012(PROFITA Komunikasi Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mercu Buana, 2014-12) Silviana; MelisaThis study aims to determine how the performance of local government finance Bandung by using financial ratios. Tool for analyzing the financial performance of local governments in managing the financial area by using financial ratio analysis to the budget. Furthermore, analysis of financial ratios are used to benchmark the level of financial independence in financing the implementation of regional autonomy, measure effectiveness in realizing regional income, measuring the financial efficiency in spending are being spent in accordance with and meet the designation of what is planned, financial activities in spending local revenues for capital expenditure and find out how much revenue contribution in the revenue component is local taxes and levies. The location of this research is meticulous in Bandung local government. The data analyzed were Realization Reports Revenue and Expenditure in the year 2008 to 2012 analytical tool used to determine the financial performance of the city is the ratio of the independence, effectiveness ratios, growth ratios, activity ratios, the ratio of the degree of fiscal decentralization andfiscal capacity ratio. The results of the study showed that the performance of local government finance Bandung seen j?om independence ratio inferred dependent, seen j?om Bandung effectiveness ratio is said to have been effective in the realization of local revenue, the ratio of visible growth paertumbuhan revenue more years the better, in terms of the ratio activities of local governments are more likely to use their income instead of operating expenditure to capital expenditure, based on the ratio of the degree of decentralization, we conclude bandung getting better j?om year to year because of its dependence on aid center dwindle and when seen from the ratio offiscal capacity, fiscal capacity bandung not too farfiorn the standard fiscal capacity of West Java.