Aplikasi Security Untuk Microsoft Windows
No Thumbnail Available
Files
Date
2006-08
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Universitas Widyatama
Abstract
Sistem keamanan sistem operasi windows sangat diperlukan untuk menghindari terjadinya hal-hal yang tidak diharapkan, seperti perubahan konfigurasi dan setting pada sistem operasi windows, yang secara otomatis dapat mengubah nilai-nilai registry windows yang dapat berakibat fatal pada sistem operasi windows.
Aplikasi Security untuk Microsoft windows dirancang untuk memudahkan administrator untuk mengunci beberapa fungsi windows dan file executable. Aplikasi ini dapat menyembunyikan drives yang dianggap sebagai tempat penyimpanan data penting.
Proses pembangunan aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan metoda prototype, tahap analisis dan perancangannya menggunakan perancangan terstruktur.
Aplikasi Security untuk Microsoft windows ini, dirancang dengan menggunakan programming tool Borland Delphi 7.0.
Description
Keywords
Aplikasi Komputer, Security