PENGARUH PROGRAM PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA KUD TRISULA DI KABUPATEN MAJALENGKA

dc.contributor.authorRamadhan, Ilham
dc.date.accessioned2013-08-30T08:00:13Z
dc.date.accessioned2019-10-23T06:18:18Z
dc.date.available2013-08-30T08:00:13Z
dc.date.available2019-10-23T06:18:18Z
dc.date.issued2009-06
dc.description.abstractKoperasi tidak terlepas dari dinamika perubahan baik yang berasal dari internal maupun eksternal. koperasi dituntut untuk selalu melakukan penyesuaian tatanan kegiatan usahanya, baik proses produksi, pelayanan maupun strategi pemasaran agar dapat bersaing dalam lingkungan baru. Kapasitas manajemen yang diperankan oleh pengurus dituntut bergerak lebih efisien dan efektif dengan mengerahkan seluruh sumber daya yang dimiliki. Dalam penelitian ini mengambil judul “pengaruh program pendidikan dan pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan pada KUD Trisula di Kabupaten Majalengka”, dengan metode penelitian deskriptif. Tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk menguji variabel program diklat dan produktivitas kerja. Adapun hasil penelitian bahwa tanggapan responden mengenai program pendidikan dan pelatihan karyawan pada KUD Trisula dapat dikatakan baik berdasarkan tanggapan responden, karena nilai rata-rata dari keseluruhan pernyataan adalah sebesar 3,81 berada pada interval 3.40 – 4.19. Produktivitas kerja karyawan yang terjadi pada KUD Trisula dapat dikatakan baik berdasarkan tanggapan responden, karena nilai rata-rata dari keseluruhan pernyataan adalah sebesar 3,85 berada pada interval 3.40 – 4.19. Pengaruh program pendidikan dan pelatihan terhadap produktivitas kerja karyawan KUD Trisula berdasarkan perhitungan koefisien determinasi adalah 76,38%, sementara sisanya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti sebesar 23,62%. Sedangkan hubungan pelaksanaan program pendidikan dan pelatihan dengan produktivitas kerja karyawan. sebesar 0,874 berarti mempunyai hubungan yang kuat yang berada pada interval 0,80 – 1,00. Dengan demikian hasil dari seluruh uji hipotesis dapat disimpulkan bahwa program pendidikan dan pelatihan berpengaruh terhadap produktivitas kerja karyawan begitupun sebaliknya produktivitas kerja karyawan mempunyai pengaruh terhadap program pendidikan dan pelatihan.en_US
dc.identifier.other0205241
dc.identifier.urihttp://repository.widyatama.ac.id/handle/123456789/2257
dc.language.isootheren_US
dc.publisherPerpustakaan Universitas Widyatamaen_US
dc.relation.ispartofseries0205241;0205241
dc.subjectpendidikan dan pelatihanen_US
dc.subjectproduktivitas karyawanen_US
dc.subjectsumber daya manusiaen_US
dc.titlePENGARUH PROGRAM PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA KUD TRISULA DI KABUPATEN MAJALENGKAen_US
dc.typeThesisen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Ilham Ramadhan.pdf
Size:
497.41 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Full file
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Plain Text
Description: