ANALISIS KEAMANAN JARINGAN PADA KOMPUTASI AWAN TERHADAP SERANGAN BOTNET MENGGUNAKAN OPENFLOW

dc.contributor.authorMaulid, Mokhamad Rico Imam
dc.date.accessioned2023-10-05T04:10:49Z
dc.date.available2023-10-05T04:10:49Z
dc.date.issued2020
dc.description.abstractKeamanan merupakan hal penting pada sebuah jaringan komputer. Dengan makin berkembangnya komputasi berbasis awan, ancaman keamanan pada jaringan tersebut juga ikut berkembang. Hasil survey dari Cloud Security Alliance (CSA), menyatakan bahwa di antara semua masalah keamanan jaringan, penyalahgunaan dari komputasi awan merupakan salah satu ancaman terbesar, dengan mudahnya hackers menyalahgunakan sistem komputasi awan untuk melancarkan serangan terhadap jaringan. Dari banyaknya jenis serangan terhadap jaringan berbasis awan, salah satu yang paling terkenal adalah serangan botnet. Botnet dapat digunakan untuk berbagai macam tujuan, seperti Spamming, BruteForcing, dan serangan DoS. Openflow merupakan implementasi dari konsep SDN. Openflow merupakan standarisasi yang mendefinisikan antarmuka sistem komunikasi antara control plane dan data plane pada arsitektur SDN. Pada penelitian ini dijelaskan bagaimana openflow dibangun dan digunakan sebagai alat pendeteksi adanya intrusi pada jaringan komputasi awan, khususnya jenis serangan DoS yang dilakukan pada jaringan komputasi awan. Penulis menggunakan Open VSwitch sebagai switch virtual pada server, ryu sebagai kontroler pada jaringan berbasis openflow, dan snort sebagai alat pendeteksi adanya serangan pada jaringan komputasi awan.
dc.identifier.urihttps://repository.widyatama.ac.id/handle/123456789/107509
dc.language.isoother
dc.publisherProgram Studi Informatika Fakultas Teknik Universitas Widyatama
dc.relation.ispartofseries061303023
dc.titleANALISIS KEAMANAN JARINGAN PADA KOMPUTASI AWAN TERHADAP SERANGAN BOTNET MENGGUNAKAN OPENFLOW
dc.typeThesis
Files
Original bundle
Now showing 1 - 5 of 15
Loading...
Thumbnail Image
Name:
1. Cover.pdf
Size:
73.52 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
2. Lembar Pengesahan.pdf
Size:
829.76 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
3. Surat Pernyataan.pdf
Size:
468.51 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
4. Abstrak.pdf
Size:
54.08 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
5. Kata Pengantar.pdf
Size:
49.36 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: