Browsing by Author "Wahyu, Mochamad Aldima"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
- ItemAnalisis Sistem Antrian Pada Pembayaran Ice Cream di Scoop & Skoops(Program Studi Manajemen S1 Fakultas Ekonomi - Bisnis Universitas Widyatama, 2021) Wahyu, Mochamad AldimaPelanggan yang datang di Scoop & Skoops Ciwastra untuk melakukan transaksi di kasir menyebabkan antrian pelanggan yang akan mendapatkan pelayanan dikasir. Penelitian ini membahas tentang model antrian pada Cafe Scoop & Skoops Ciwastra. Bentuk model antrian pada Café tersebut adalah Single Channel Single Phase dengan tipe G/G/1. Tujuan penelitian untuk mengetahui tingkat optimal kinerja system antrian Café Scoop & Skoops Ciwastra. Teori ini akan diaplikasikan pada system pelayanan di Café. Adapun hasil penelitian, rata-rata nasabah dilayani system (Ws) sebesar 0,5 menit dan waktu rata-rata nasabah menunggu dalam antrian (Wq) sebesar 2,8 menit. Berdasarkan analisis model antrian, dapat disimpulkan bahwa tingkat optimal kinerja model system antrian kasir pada café Scoop & Skoops Ciwastra cukup efektif dan sudah dikatakan optimal.