Browsing by Author "Tresnawati, Rina"
Now showing 1 - 7 of 7
Results Per Page
Sort Options
- ItemTHE EFFECT OF COOPERATIVE LEARNING MODEL OF THINK PAIR SHARE (TPS) TO LEARN NATURAL SCIENCE STUDENTS GRADE V ELEMENTARY SCHOOL(International Journal of Psychosocial Rehabilitation, Vol. 24, Issue 1, 2020) DS, Yulistina Nur; Haerudin; Safitri, Eka; Tresnawati, RinaPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari model cooperative learning tipe think pair share (TPS) terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V SDN Margasari II Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang Tahun Pelajaran 2018/2019. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SDN Margasari II Kecamatan Telukjambe Timur Kabupaten Karawang. Peneliti mengambil sampel sebagian dari anggota populasi maka didapat sampel 58 orang siswa dengan jumlah siswa kelas eksperimen sebanyak 29 siswa dan kelas kontrol sebanyak 29 siswa. Teknik pengumpulan data melalui hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Teknik analisis data untuk menguji hipotesis dilakukan dengan perhitungan Test Of Homogenity Of Variance. Hasil dinyatakan valid 20 dari 40 butir instrumen yang diujicobakan. Perolehan nilai rata-rata kelas kontrol sebesar 76,72 sedangkan perolehan nilai ratarata kelas eksperimen sebesar 80,69. Hasil dari uji reabilitas diperoleh nilai sebesar 0,806. Hasil pengujian hipotesis, terdapat pengaruh yang signifikan antara model cooperative learning tipe think pair share (TPS) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Hal ini diperoleh rhitung 0,806 ≥ r tabel 0,355 dengan signifikansi 0,05 dan n= 58 menunjukkan bahwa hipotesis diterima. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa model cooperative learning tipe think pair share (TPS) dengan hasil belajar siswa mata pelajaran IPA memiliki pengaruh yang signifikan.
- ItemTHE EFFECT OF EXPENDITURE TREASURER ROLE ON THE QUALITY OF FINANCIAL STATEMENTS IN THE REGIONAL PUBLIC SERVICE AGENCY OF HEALTH SERVICES IN BANDUNG DISTRICT(International Journal of Psychosocial Rehabilitation, Vol.24, Issue 02, 2020) Tresnawati, Rina; Freisya, NikoThis study aims to determine the effect of the role of the expenditure treasurer on the quality of financial reports in the regional public service agency of health services in Bandung District The background of this research is that there is still a recording error that is carried out by the treasurer of expenditure so that it affects the financial statements. The method used in this study is explanatory research using simple regression analysis. The coefficient of determination and hypothesis testing use t test and data processing assisted by SPSS software. The sample in this study is based on purposive sampling method. In this study the number of samples examined were 31 public service agencies in the health service area in Bandung District with a total of 31 respondents. The results of this study indicate that the role of expenditure treasurer has a significant effect on the quality of financial statements. In addition, the role of the expenditure treasurer was able to influence the quality of the financial services report of the health service public services in Bandung District.
- ItemEFFECT OF LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR) AND NON-PERFORMING LOANS (NPL) ON RETURN ON ASSETS (ROA) (Case Study at PT BPR MITRA KANAKA SANTOSA 2013-2017)(International Journal of Psychosocial Rehabilitation, Vol.24, Issue 02, 2020) Tresnawati, Rina; Gumelar, Rivan; Saudi, Mohd Haizam MohdBanking is one of the financial institutions that has the main activity of raising funds from the community and channeling these funds in the form of loans to the community. Loan to Deposit Ratio (LDR), Non Performing Loans (NPL) and Return On Assets (ROA) are bank financial ratios used to assess banking performance. The ratio of loans to deposits (LDR) and Non Performing Loans (NPL) to the Return on Assets (ROA) case study at PT. Mitra Mitra Kanaka Santosa financial statements for the period 2013-2017. The research methodology used is multiple regression linear analysis which obtained partial results that the ratio of Loan to Deposit Ratio (LDR) has a significant positive effect on Return On Assets (ROA), Non Performing Loans (NPL) has a significant positive effect on Return on Assets (ROA) and Simultaneously obtained a significant Loan to Deposit Ratio (LDR) and Non Performing Loan (NPL) to Return on Assets (ROA).
- ItemEFFECTIVENESS OF ROLE-PLAYING METHOD TOWARDS STUDENT’S PARTICIPATION IN SOCIAL STUDIES LEARNING AT ELEMENTARY SCHOOL(International Journal of Psychosocial Rehabilitation, Vol. 24, Issue 1, 2020) Dewi, Sinta Maria; Anggraeni, Sri Wulan; Tresnawati, RinaThis study aims to determine the differences in the effectiveness of student learning participation in social studies subjects using the role playing method and those who do not use the role playing method in fifth grade students at Margasari II Elementary School in 2018/2019 Academic Year. This research is a quantitative research with quasi experimental research type. Test instrument used to determine student participation in social studies learning by using a questionnaire test. The results of data analysis in the experimental class pretest the value obtained is still low value obtained by 16.00, while the control class is 18.00. After treatment is carried out learning using the role playing method. The results of the analysis in the experimental class posttest showed that participation in social studies learning students increased by an average of 19.00, while in the control class an average value of 17.00 was obtained. Based on the t test conducted sig (2-tailed) <0.05 which means that there are differences in student participation in social studies learning. From the results of the research that has been done, it can be concluded that there are differences in the effectiveness of the role playing method on the participation of students in social studies learning in 5th grade at Margasari II Elementary School in 2018/2019.
- ItemOVERVIEW OF SOIL WATER TAX COLLECTION IN BANDUNG REGIONAL FINANCIAL AGENCY(International Journal of Psychosocial Rehabilitation, Vol.24, Issue 02, 2020) Tresnawati, Rina; Arnan, Sendi Gusnandar; SuryanaThis research aims to find out the basis for the imposition and procedure for collecting groundwater tax in the Revenue Division of Bandung Regency. Groundwater tax is the type of tax that has the largest arrears compared to other types of taxes. The total tax arrears are more than 30 industrial companies with highly varied tax arrears. The Water Acquisition Value is the Basis for taxing ground water. The research method used in this research is descriptive method. The results showed that groundwater tax collection performed by the Bandung Regency Revenue Division I was in accordance with Regional Regulation No. 01 of 2011 concerning local taxes and Regent Regulation Number 42 of 2016 concerning technical guidelines for water tax collection. Barriers of groundwater tax collection include the slow calculation of the water acquisition value, and the incompatibility of the amount of tax owed by the amount of tax calculated by the taxpayer.
- ItemPENGARUH EFEKTIFITAS PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DI DINAS PENDAPATAN DAERAH KOTA BANDUNG(Universitas Pendidikan Indonesia, 2012-12-14) Tresnawati, RinaPengendalian intern dalam suatu organisasi merupakan faktor yang menentukan keandalan laporan keuangan yang dihasilkan oleh organisasi tersebut. Pengendalian intern bertujuan untuk melindungi kekayaan organisasi dengan cara meminimalisasi penyimpangan dan pemborosan serta memaksimalkan efisiensi dan efektifitas kinerja organisasi/instansi pemerintah. Pada prakteknya kinerja pemerintah seringkali dinodai oleh praktek-praktek penyimpangan dan tindakan inefisiensi yang dilakukan aparat pemerintah, hal ini menurunkan kualitas pelayanan publik yang disisi lainnya sudah merupakan sorotan. Kondisi ini tidak terlepas dari masih buruk nya mekanisme pengawasan, masih kurangnya koordinasi antara aparat pengawasan dan aparat penegak hukum, serta lemahnya pengendalian intern. Praktek-praktek pungutan liar yang dilakukan oleh aparat pemerintah, maraknya kasus gratifikasi dan kasus suap menunjukan belum kuatnya integritas dan nilai etika pada pemerintahan baik pusat maupun daerah. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif analitis dengan pendekatan studi kasus, Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Efektifitas pengendalian Intern terhadap Kinerja instansi Pemerintah Daerah Kota Bandung. Pengendalian Internal yang dilaksanakan oleh Dinas Pendapatan Daerah Kota Bandung dapat dikatakan baik, karena nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,98 berada pada interval 3,40-4,19. Kinerja Instansi Pemerintah Daerah di DISPENDA Kota Bandung dapat dikatakan tinggi, karena nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,97 berada pada interval 3,40-4,19. Berdasarkan hasil perhitungan statistik yaitu analisis koefisien korelasi rank spearman di peroleh hasil r atau koefisien korelasi antara pengendalian internal dengan kinerja adalah sebesar 0,590 yang artinya adanya hubungan yang cukup kuat antara variabel pengendalian internal (variabel X) dengan kinerja (variabel Y), yaitu sebesar 0,590 yang termasuk kategori 0,40 – 0,599. Besarnya pengaruh pengendalian internal terhadap kinerja pada Dinas Pendapatan Daerah Kota Bandung adalah sebesar 34,81% dan sisanya 65,19% dipengaruhi oleh faktor lainnya yang tidak diteliti oleh penulis. Dalam uji hipotesis diketahui t hitung > t tabel (3,87 > 1,701), Ini berarti Ho ditolak dan Ha diterima, maka pengendalian internal mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja pada Dinas Pendapatan Daerah Kota Bandung
- ItemPengaruh Sebelum Dan Setelah Penerapan Corporate Social Responsibility Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Kasus Terhadap PT. TELKOM)(Universitas Widyatama, 2008) Tresnawati, RinaPerkembangan dalam dunia bisnis secara global telah diikuti oleh peningkatan kesadaran publik akan tanggungjawab perusahaan, terutama dalam 40 tahun terakhir. Indikator keberhasilan perusahaan dalam memenangkan persaingan di dalam dunia bisnis adalah profit dan pertumbuhan. Kini perusahaan tidak hanya bertujuan mencapai profit dan pertumbuhan, tetapi juga keberlangsungan dimana untuk mencapainya, perusahaan dituntut untuk menunjukkan rasa tanggungjawab dan kepedulian terhadap isu-isu sosial baik di dalam perusahaan maupun yang berkembang di dalam masyarakat. Untuk mencapai keberlangsungan (sustainability), lahirlah konsep yang dikenal sebagai Corporate Social Responsibility (CSR). Dimana CSR merupakan suatu konsep terintegrasi yang menggabungkan aspek bisnis dan sosial dengan selaras agar perusahaan dapat membantu tercapainya kesejahteraan stakeholders, serta dapat mencapai profit yang maksimum yang dapat meningkatkan harga saham. Objek penelitian ini adalah laporan keuangan PT. TELKOM khususnya Laporan Keuangan Laba Rugi dan Neraca, serta implementasi kegiatan CSR di dalam PT. TELKOM. Laporan Keuangan Laba Rugi dan Neraca yang digunakan adalah sebayak 10 tahun, yaitu 5 tahun (tahun 1997-2001) untuk menghitung rata-rata profitabilitas sebelum penerapan CSR, dan 5 tahun (tahun 2002-2006) untuk menghitung rata-rata profitabilitas setelah penerapan CSR. Bagian yang menjadi pokok bahasan penelitian ini yaitu adakah pengaruh dengan diterapkannya CSR di dalam perusahaan, terhadap tingkat profitabilitas perusahaan tersebut. Dengan pokok bahasan tersebut, maka di ambil hipotesis yaitu, â Terdapat pengaruh yang signifikan dengan diterapkannya program corporate social responsibility (CSR) terhadap profitabilitas perusahaan.â Pengumpulan data dilakukan dengan cara mengumpulkan data laporan keuangan dari tahun 1997 sampai dengan tahun 2006 dan data-data lainnya, serta melakukan wawancara terhadap Kepala Bagian Keuangan dan Kepala Bagian Community Development Center (CDC). Data tersebut dianalisis secara kuantitatif, dengan menggunakan statistik parametrik (uji beda), yang kemudian dilakukan uji hipotesis (uji t). Uji hipotesis dimaksudkan untuk mengetahui apakah program CSR yang dilakukan perusahaan membawa dampak yang positif terhadap profitabilitas perusahaan. Berdasarkan uji beda dan uji t dalam tingkat signifikan (α) 0.05 atau tingkat kepercayaan 95 %, dapat dibuktikan bahwa program kegiatan CSR mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap profitabilitas perusahaan dengan kata lain CSR mampu mendorong tingkat profitabilitas perusahaan. Dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa rata-rata profitabilitas perusahaan (diukur menggunakan ROA) sebelum penerapan CSR sebesar 7,90% sedangkan setelah penerapan CSR sebesar 13,91%. Jadi persentase kenaikan profitabilitas (yang diukur menggunakan ROA) adalah sebesar 27,55%.