MEMBACA GAMBAR DINDING SUKU DAYAK BUMI SEGANDU INDRAMAYU
No Thumbnail Available
Date
2008-01
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Linguart Jurnal bahasa, sastra dan seni, Volume III Nomor 1,
Abstract
Masuknya bangsa-bangsa Eropa pada abad 17 temyata berpengaruh pada
perkembangan seni rupa di Indonesia. Pengaruh tersebut bukan saja pada
bentuk karya namun pada sistem menggambar cara khas yang sudah
berkembang sejak jaman pra sejarah dan sekaligus menggeser sistem
menggambar warisan leluhur. Bahasa rupa modern dari Barat kemudian
menjadi sistem yang universal sementara bahasa rupa khas dari leluhur telah
ditinggalkan oleh masyarakatnya. Namun, di tengah-tengah terjadinya
pergeseran sistem menggambar ternyata masih tersisa gambar-gambar
dengan menggunakan cara khas. Dari kesederhanaan bentuk. visualnya
temyata terkandung nilai-nilai ajaran dan mengacu pada sebuah kitab.
Dengan kata lain gambar dinding merupakan sastra visual atau ajaran-ajarun
yang divisualkan.
Description
Keywords
Bahasa rupa, suku dayak, sastra visual