Browsing by Author "Salam, Lutfi"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
- ItemANALISA KINERJA PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN METODE EARNED VALUE MANAGEMENT (STUDY PADA PROYEK DUCTING PT JABAR TELEMATIKA)(Universitas Widyatama, 2018) Salam, LutfiPT Jabar Telematika bergerak di bidang teknologi informasi, dan layanan jasa Internet service Provider, serta pembuatan infrastruktur seperti Ducting. Dengan sistem penjualan make to order, maka pada perusahan PT Jabar Telematika menerapkan sistem manajemen proyek pada setiap fabrikasi produk atau pekerjaan yang diterimanya, salah satu proyek yang sedang dalam masa pengerjaan oleh PT Jabar Telematika adalah Proyek Ducting bersama, yang merupakan proyek pertama dengan scope yang lebih besar dari proyek yang pernah di lakukan sebelumnya. Tidak terkendalinya proyek pada aspek biaya dan waktu yang mengakibatkan pembengkakan biaya pada proyek yang akan berdampak dapat terhentinya proyek menjadi suatu permasalahan yang mungkin terjadi. Metode Earned Value Management adalah suatu metode pengendalian yang digunakan untuk mengendalikan biaya dan jadwal proyek. Metode ini memberikan informasi Varian Biaya (Cost Varians), Varian Jadwal (Schedule Varians), Indeks Kinerja Biaya (Cost Performance Index), Indek Kinerja Jadwal (Schedule Performance Index) proyek pada suatu periode pelaporan. Dari metode ini didapatkan juga informasi prediksi besaran biaya dan lamanya waktu untuk penyelesaian seluruh pekerjaan berdasarkan indikator kinerja saat pelaporan.