PENGARUH KOMPETENSI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN IMPLIKASINYA PADA EMPLOYEE ENGAGEMENT PT. TARUMATEX BANDUNG
No Thumbnail Available
Date
2020
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Program Studi Manajemen S1, Universitas Widyatama
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi kerja dan disiplin kerja terhadap kepuasan dan implikasinya pada Employee engagement karyawan PT. Tarumatex Bandung, dengan jumlah sampel sebanyak 76 karyawan. Metode penelitian yaang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dan verifikatif menggunakan pendekantan kuantitatif, dimana dalam penelitian tersebut menggunkan program SPSS 26.0. hasil penelitian menunjukan bahwa kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja dengan kategori cukup kuat dan kontribusi sebesar 3,6%. Dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhapat kepuasan kerja dengan kategori interprestasi sangat kuat dan kontribusi sebesar 43,3%. Kompetensi kerja dan disiplin kerja secara bersama-sama berpengaruh berpengaruh positif dan signifikan sebesar 53,2% terhadap kepuasan kerja dengan kategori interprestasi kuat, sementara implikasi kepuasan kerja terhadap Employee Enggagement secara simultan yang tidak terlalu besar yaitu sebesar 48,5%, sedangkan sisanya sebesar 51,5% dipengaruhi oleh kontribusi dari faktor lain.
Description
Keywords
Kompetensi kerja, Disiplin kerja, Kepuasan kerja, employee engagement, Job competence, work discipline, job satisfaction